Aplikasi Buku Induk Siswa terintegrasi dengan DKN, SKL, SKHUS Tahun 2022
Assalamualaikum Wr. Wb
Salam Satu untuk sahabat Operator semoga kita selalu dalam Ridho Allah SWT dan semoga apa yang kita lakukan bisa lebih bermanfaat. Amin....
Kali Ini Kita Akan membagikan sebuah Aplikasi Buku Induk Siswa terintegrasi dengan DKN, SKL, SKHUS.
Buku Induk Siswa adalah daftar siswa sejak ia mulai sekolah. Semuanya harus dicatat dalam buku induk, mulai dari kedatangan hingga keberangkatan (lulus). Data ini dapat dikumpulkan dari formulir pendaftaran atau dilihat di buku master siswa.
Nomor Induk Siswa Nasional (NISN) dan Nomor Kode Sekolah terdapat dalam buku induk, beserta nama siswa pada salinan rapor. ketika murid belajar di sekolah / Madrasah.
Sekilas tampilan dasboard awal pada aplikasi
Aplikasi Buku Induk Siswa dan sudah terdapat pula DKN, SKl SKHUS yang mana aplikasi tersebut diharapkan bisa mempermudah pekerjaan Operator di bidang kesiswaan dan Kurikulum.
Untuk download silahkan klik Tautan berikut Ini :
DOWNLOAD BUKU INDUK SISWA
Silahkan di modifikasi untuk peroses penyesuaian kebutuhan sekolah atau madarsah masing-masing.
Tampilan bagian cetak
1. DKN
2. SKL
3. SKHUS
4. IJAZAH BAGIAN DEPAN
5. BUKU INDUK HALAMAN 1 IDENTITAS SISWA
6. BUKU INDUK HALAMAN 2 NILAI SISWA
7. KOVER BUKU INDUK
Demikian sekilas tampilan pada cetak data
Komentar
Mohon ijin induk aplikasi
mohon ijin ya mau unduh terimakasih
mohon ijin mau unduh
mohon ijin unduh file aplikasinya ya Agan yang baik hati
Silahkan Semoga Bermanfaat Untuk Kita Semua
mohon izin untuk mendounlod aplikasi ini